logo
Magister Kehutanan
Fakultas Kehutanan Universitas Mulawarman

2022

Riset Dosen

Judul Riset Dosen Sumber Dana Tingkat
Penguatan Data dan Informasi Pengelolaan Habitat Orangutan di Bentang Alam Menyapa Lesan Paulus Matius, Chandradewana Boer, Rachmat Budiwijaya Suba, Ariyanto, Ali Suhardiman, Albert Laston Manurung, Rustam, Mochamad Syoim, Yaya Rayadin, Rita Diana, Hastaniah Tropical Forest Conservation Act (TFCA) Kalimantan Internasional
Flora Suku Gesneriaceae Kalimantan Timur: Diversitas, Status, Konservasi dan Pemanfaatan Potensi Rachmat Budiwijaya Suba Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Nasional
Bioprospeksi Tumbuhan Aromatik Lokal Untuk Restorasi Lahan Terdegradasi di Kalimantan Timur (Tahun ke-1) R.R. Harlinda Kuspradini Hibah PTUPT Kemendikbudristek Nasional
Penelusuran Etnofarmakologi Tumbuhan Obat di Pasar Tradisional Kalimantan Utara R.R. Harlinda Kuspradini Pendanaan Ekspedisi dan Eksplorasi BRIN Nasional
Karakterisasi Kandungan Kimia Dan Bioaktivitas Produk Enkapsulasi Dari 3 Jenis Minyak Atsiri Kalimantan Timur R.R. Harlinda Kuspradini Hibah Disertasi Doktor Kemendikbudristek Nasional
Potensi Antiosidan dan Antidiabetes dari Ekstrak dan Senyawa Isolat Tumbuhan Invasif Terseleksi Irawan Wijaya Kusuma PDKN Kemdikbud Nasional
Propolis, Madu dan Bee Pollen dari Lebah Tanpa Sengat Jenis Tetragonula biroi yang dibudidayakan di Balikpapan sebagai Bahan Baku Obat dan Kosmetik. Irawan Wijaya Kusuma PDKN Kemdikbud Nasional
Pusat Kolaboratif Riset Kosmetik Berteknologi Nano Berbasis Biomassa Enos Tangke Arung, Rudianto Amirta, Irawan Wijaya Kusuma, R.R. Harlinda Kuspradini, Wiwin Suwinarti, Enih Rosamah, Yuliansyah BRIN Nasional